Tips Menjinakan Jenis Ayam Bangkok Yang Masih Liar

Tips Menjinakan Jenis Ayam Bangkok Yang Masih Liar, Tips Mudah dalam Menjinakkan Ayam Bangkok Aduan Yang Liar. Setiap ayam bangkok hutan Aduan memiliki sebuah sifat dan juga karakteristik yang memang berbeda. Contohnya, ada juga ayam bangkok aduan yang sifatnya memang sudah jinak, ada juga yang liar dan sangat agresif. Sebagai pemilik dari si ayam sudah pasti anda semua menginginkan kalau ayam bangkok milik anda jinak / patuh terhadap anda, Tetapi liar dan juga agresif kepada lawannya di dalam arena sabung ayam memang sangat di butuhkan.

Tips dan Cara Mudah dalam Menjinakkan Ayam Bangkok Aduan Yang Masih Liar

Jika memang ayam bangkok aduan milik anda sudah jinak dengan anda, maka itu akan sangat mempermudah proses perawatan dari ayam bangkok milik anda tersebut. ayam bangkok laga yang liar akan lebih susah dirawat karena sifatnya yang memang liar dan juga banyak bergerak, ayam akan memberontak jika dipegang sehingga akan membuat bulunya mudah copot. Perlu juga untuk diketahui, ketika ayam aduan kehilangan bulunya secara sadar, maka hal tersebut dapat mempengaruhi mental dari si ayam bangkok tersebut.

Maka dari itu untuk anda para penggemar sabung ayam yang memang memiliki ayam bangkok berkarakter liar, anda harus mengerti terlebih dahulu, beberapa cara mudah dan juga yang effektif untuk menjinakan ayam aduan, dengan begitu maka kita akan dengan mudah dan tanpa rasa sulit merawat dan menjaga kestabilan mental dari ayam bangkok milik anda :

Berikut Ini Adalah Tips Menjinakan Jenis Ayam Bangkok Yang Masih Liar

1. Langsung memberi makan dengan tangan tanpa menggunakan wadah

Ketika anda akan memberikan pakan kepada sabung ayam bangkok anda yang memang masih liar, anda harus berusaha untuk memberikannya makan secara langsung dengan cara menyuapinya dengan tangan anda, hal seperti ini juga sangat berguna sekali agar si ayam aduan bangkok milik anda merasa terbiasa dan juga jadi tidak gugup ketika memang sedang berada dan berdekatan dengan anda, caranya mudah adalah denan memegang ayam bangkok aduan tersebut lalu ambil makanannya dan suapi, jika anda sudah terbiasa secara rutin maka sudah pasti akan membuat ayam bangkok anda menjadi jinak dalam waktu singkat.

2. Memegang Ayam Aduan Secara Langsung Ketika Di Jemur

Di saat anda memang memiliki ayam bangkok, sudah pasti anda di haruskan untuk menjemur ayam bangkok aduan milik anda, kurang lebih dalam sehari harus di jemur selama 2 jam, di pagi hari dan juga sore hari, dan di saat itulah anda kami sarankan menjemur ayam aduan anda dengan di pegang, dan berikan juga sentuhan, yang lembut supaya ayam aduan anda juga merasa lebih nyaman dengan anda pemiliknya.

3. Harus di Mandikan Setiap Hari

Melakukan rutinitas merawat ayam aduan milik anda tentu di butuhkan, seperti halnya memandikan ayam bangkok liar milik anda, tentu sangat di perlukan, dan waktu untuk memandikannya yang paling tepat adalah pukul 6 sore, karena jika di mandikan tentu ayam bangkok anda akan menjadi lebih segar dan, kebersihan ayam itu sendiri akan selalu terjaga dan juga bisa mendekatkan si ayam dengan pemiliknya

Beberapa hal di atas memang merupakan beberapa tips dan juga cara mudah untuk bisa menjinakkan ayam bangkok aduan milik anda, beberapa cara yang sudah kami tim sabung ayam online jelaskan di atas merupakan beberapa cara yang berhasil di dapatkan dari penggemar sabung ayam senior.

Demikian berita yang bisa kami tim sabung ayam online berikan tentang Tips Menjinakan Jenis Ayam Bangkok Yang Masih Liar , salam hangat dari kami  tim Sabung ayam onlineMaster303.